ANALISIS KEMAMPUAN PENDAPATAN ASLI DAERAH UNTUK MEMENUHI BESARNYA BELANJA DAERAH PADA PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN JOMBANG

Viara, Rika (2018) ANALISIS KEMAMPUAN PENDAPATAN ASLI DAERAH UNTUK MEMENUHI BESARNYA BELANJA DAERAH PADA PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN JOMBANG. Undergraduate thesis, STIE PGRI Dewantara Jombang.

[img]
Preview
Text
Halaman Cover.pdf

Download (36kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Abtrak.pdf

Download (74kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (140kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (235kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (286kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (83kB)

Abstract

Permasalahan yang dihadapi oleh Pemerintah Daerah Kabupaten Jombang diantaranya yaitu masih lemahnya kemampuan Pendapatan Asli Daerah, sehingga akan berpengaruh langsung terhadap Pendapatan Daerah yang merupakan sumber keuangan untuk membiayai Belanja Daerah. Tujuan penelitian ini untuk menganalisis dan memberikan penjelasan mengenai kemampuan Pendapatan Asli Daerah dalam memenuhi Belanja Daerah pada Pemerintah Daerah Kabupaten Jombang. Metode analisis yang digunakan yaitu metode kualitatif dengan menggunakan teknik triangulasi dan perhitungan beberapa rasio. Hasil penelitian ini menjelaskan bahwa kemapuan Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Jombang dilihat dari segi analisis varians sudah dapat memenuhi kebutuhan dana dalam penyelenggaraan tugas – tugas Pemerintahan. Dari segi evektifitas Pendapatan Asli Daerah Pemerintah Daerah Kabupaten Jombang dinyatakan sangat evektif serta Belanja Daerah pada Pemerintah Daerah Kabupaten Jombang sangat efisien. Dilihat dari rasio keuangan dalam hal ini, derajat desentralisasi masih sangat rendah. Pemerintah Daerah Kabupaten Jombang belum mampu mengelola dan mengoptimalkan Pendapatan Asli Daerahnya, sehingga masih sangat tergantung terhadap pendapatan transfer/ dana perimbangan dari Pemerintah Pusat. Sebaiknya Pemerintah Daerah Kabupaten Jombang berusaha untuk meningkatkan Pendapatan Asli Daerahnya dengan cara menggali, mengembangkan dan mengelola potensi maupun sumber daya yang tersedia agar Kabupaten Jombang menjadi Kabupaten mandiri tanpa ketergantungan yang besar terhadap bantuan dana dari Pemerintah Pusat maupun Provinsi. Kata Kunci : Pendapatan Asli Daerah, Belanja Daerah

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorPujiati, LilikUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Pendapatan Asli Daerah, Belanja Daerah
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions: Skripsi: Accounting
Depositing User: Users 1 not found.
Date Deposited: 19 Mar 2019 04:19
Last Modified: 02 Jan 2023 08:19
URI: http://repository.stiedewantara.ac.id/id/eprint/496

Actions (login required)

View Item View Item