PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2012-2017

Nafisah, Amirotun (2018) PENGARUH INTELLECTUAL CAPITAL DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN MANUFAKTUR SUB SEKTOR MAKANAN DAN MINUMAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2012-2017. Undergraduate thesis, STIE PGRI Dewantara Jombang.

[img]
Preview
Text
01. Halaman Judul.pdf

Download (97kB) | Preview
[img]
Preview
Text
11. BAB I.pdf

Download (112kB) | Preview
[img]
Preview
Text
12. BAB II.pdf

Download (301kB) | Preview
[img]
Preview
Text
13. BAB III.pdf

Download (415kB) | Preview
[img] Text
14. BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (498kB)
[img] Text
15. BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (152kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian adalah untuk menganalisis dan untuk mendapatkan bukti empiris dari pengaruh intellectual capital yang di ukur dengan (VAIC) dan struktur modal (DER) tarhadap nilai perusahaan (PBV). Populasi dari penelitian ini adalah perusahaan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2012-2017 yang berjumlah 18 perusahaan. Metode pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling pada perusahaan makanan dan minuman periode 2012-2017 (6 tahun) yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Berdasarkan kriteria pengambilan sampel dalam penelitian ini terdapat 7 perusahaan sebagai sampel penelitian. Sehingga dapat di peroleh 42 laporan keuangan. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian Uji T dapat dijelaskan bahwa intellectual capital berpengaruh negatif dan tidak signifikan terhadap nilai perusahaan dan struktur modal berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaan. Koefisien determinasi dari model regresi yang diperoleh dalah sebesar 0,437 atau 43,7 persen. Hal ini berarti bahwa seluruh variabel independen yaitu intellectual capital dan struktur modal yang mempengaruhi variabel dependen nilai perusahaan adalah sebesar 43,7 persen, dan sisanya sebesar 53,7 persen dipengaruhi variabel lain yang tidak diteliti. Kata Kunci : intellectual capital (VAIC), Struktur Modal (DER) dan Nilai Perusahaan (PBV).

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorPujiati, LilikUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: intellectual capital (VAIC), Struktur Modal (DER) dan Nilai Perusahaan (PBV).
Subjects: H Social Sciences > HK Accounting
Divisions: Skripsi: Accounting
Depositing User: Users 1 not found.
Date Deposited: 01 Mar 2019 04:42
Last Modified: 30 Dec 2022 06:23
URI: http://repository.stiedewantara.ac.id/id/eprint/270

Actions (login required)

View Item View Item