PENGELOLAAN ALOKASI DANA DESA DALAM MEWUJUDKAN GOOD GOVERNANCE (PADA DESA CARANGREJO KECAMATAN KESAMBEN JOMBANG)

Afifah, Irsya Dwi (2020) PENGELOLAAN ALOKASI DANA DESA DALAM MEWUJUDKAN GOOD GOVERNANCE (PADA DESA CARANGREJO KECAMATAN KESAMBEN JOMBANG). Undergraduate thesis, STIE PGRI Dewantara Jombang.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (119kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (91kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (278kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (220kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (236kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (387kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (90kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengelolaan Alokasi Dana Desa dalam mewujudkan Good Governance (transparansi, partisipasi dan akuntabilitas) mulai dari tahap perencanaan, pelaksanaan dan pertanggungjawaban Di Desa Carangrejo Kecamatan Kesamben Jombang. penelitian yang merupakan penelitian deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara serta pengamatan langsung secara mendalam kepada narasumber. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Pengelolaan Alokasi Dana Desa di Desa Carangrejo susuai dengan Peraturan Bupati Jombang No 3 Tahun 2018 dan secara garis besar telah transparan, partisipatif dan akuntabel. Namun dalam hal transparansinya belum banar-benar terbuka dimana penyampaian informasi hanya melalui banner untuk media informasi seperti website Desa Carangrejo sudah mempunyai tetapi tidak pernah update karena terkendala tidak ada yang mengelola. Kata Kunci: Alokasi Dana Desa, Good Governance (Transparansi, Partisipasi, Akuntabilitas)

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorNafidah, Lina NasihatunUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Alokasi Dana Desa, Good Governance (Transparansi, Partisipasi, Akuntabilitas)
Subjects: H Social Sciences > HK Accounting
Divisions: Skripsi: Accounting
Depositing User: Users 1 not found.
Date Deposited: 19 Feb 2020 02:47
Last Modified: 28 Dec 2022 04:05
URI: http://repository.stiedewantara.ac.id/id/eprint/1350

Actions (login required)

View Item View Item