PENGARUH PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMPETENSI GURU TERHADAP KINERJA GURU (STUDI KASUS PADA SMK NEGERI MOJOAGUNG)

Wulandari, Fitriati (2023) PENGARUH PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMPETENSI GURU TERHADAP KINERJA GURU (STUDI KASUS PADA SMK NEGERI MOJOAGUNG). Undergraduate thesis, STIE PGRI Dewantara Jombang.

[img] Text
Cover Skripsi.pdf

Download (65kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (188kB)
[img] Text
Bab 1.pdf
Restricted to Registered users only

Download (244kB)
[img] Text
Bab 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (455kB)
[img] Text
Bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (455kB)
[img] Text
Bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (732kB)
[img] Text
Bab 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (153kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (206kB)
[img] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh p emanfaatan teknologi informasi dan kompetensi guru terhadap kinerja guru pada SMK Negeri Mojoagung. Pengumpulan data dilakukan dengan interview, kuisioner, dan observasi. Penelitian ini adalah penelitian kuantitatif deskriptif dan termasuk explanatory research. Populasi dalam penelitian ini adalah semua guru ASN yang berjumlah 59 orang. Teknik pengambilan sampel yang dilakukan adalah non probably sampling yaitu sampling total. Metode analisis yang digunakan yaitu uji validitas , uji reliabilitas, uji asumsi klasik (uji normalitas, uji multikolinearitas, uji heteroskedastisitas, uji autokorelasi), uji hipotesis (uji t parsial dan uji koefisien determinasi) dan analisis regresi berganda menggunakan SPSS 22. H asil uji t parsial menjelaskan bahwa ppemanfaatan teknologi informasi berpengaruh positif terhadap kinerja guru, dan kompetensi guru berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja guru. Sedangkan hasil uji koefisien determinasi menjelaskan bahwa 55,4% kinerja guru dipengaruhi oleh p emanfaatan teknologi informasi dan kompetensi guru , dan sisanya 44,6% dipengaruhi oleh faktor lain. Hasil analisis dan uji yang telah dilakukan menjelaskan bahwa jika terdapat peningkatan terhadap ppemanfaatan teknologi informasi maka akan diikuti juga dengan peningkatan kinerja guru SMK Negeri Mojoagung, artinya ppemanfaatan teknologi informasi mempunyai pengaruh positif terhadap kinerja guru, dan jika terdapat peningkatan terhadap kompetensi guru maka akan diikuti juga peningkatan kinerja guru SMK Negeri Mojoagung, artinya kompetensi guru berpengaruh positif terhadap kinerja guru. Kata kunci: Pemanfaatan Teknologi Informasi, Kompetensi Guru, Kinerja Guru

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorWasis, WasisUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Pemanfaatan Teknologi Informasi, Kompetensi Guru, Kinerja Guru
Subjects: H Social Sciences > HU General Management
Divisions: Skripsi: Management
Depositing User: Feri Irfanto
Date Deposited: 22 Nov 2023 08:16
Last Modified: 22 Nov 2023 08:16
URI: http://repository.stiedewantara.ac.id/id/eprint/4555

Actions (login required)

View Item View Item