PENGARUH KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN DISIPLIN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING CV. SURYA KENCANA FOOD JOMBANG BAGIAN PRODUKSI (NONMESIN)

Afriyanti, Ira Dewi (2017) PENGARUH KOMPENSASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN DENGAN DISIPLIN KERJA SEBAGAI VARIABEL INTERVENING CV. SURYA KENCANA FOOD JOMBANG BAGIAN PRODUKSI (NONMESIN). Undergraduate thesis, STIE PGRI Dewantara Jombang.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (16kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAKS.pdf

Download (8kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (42kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (67kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (90kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (158kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (9kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan pengaruh Kompensasi (X) terhadap Kinerja Karyawan (Y) dengan Disiplin Kerja (M) sebagai variabel intervening CV. Surya Kencana Food Jombang bagian Produksi (nonmesin). Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian eksplanasi (eksplanatory research) dengan pendekatan kuantitatif. Skala pengukuran menggunakan Likert. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah karyawan CV. Surya Kencana Food Jombang bagian Produksi (nonmesin) sebanyak 244 karyawan dengan sampel sejumlah 71 responden. Penelitian ini melakukan pengujian hipotesis dengan menggunakan metode analisis SEM-PLS (Structural Equation Modelling) melalui program WarpPLS. Hasil analisis menunjukan bahwa secara positif dan signifikan Kompensasi berpengaruh terhadap Disiplin Kerja, Kompensasi tidak berpengaruh dan tidak signifikan terhadap Kinerja Karyawan, secara positif dan signifikan Disiplin Kerja berpengaruh terhadap Kinerja Karyawan, secara positif dan signifikan Kompensasi berpengaruh terhadap Kinerja Karyawan melalui Disiplin Kerja. Kata Kunci : Kompensasi, Kinerja Karyawan dan Disiplin Kerja

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorBey, ThamrinUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Kompensasi, Kinerja Karyawan dan Disiplin Kerja
Subjects: H Social Sciences > HI Management and Auxiliary Services
Divisions: Skripsi: Management
Depositing User: Mirtha Elviani
Date Deposited: 21 Aug 2018 02:05
Last Modified: 29 Dec 2022 03:47
URI: http://repository.stiedewantara.ac.id/id/eprint/151

Actions (login required)

View Item View Item