Pengaruh Cash Holding, Profitabilitas, dan Nilai Perusahaan Terhadap Income Smoothing ( Studi Kasus Pada Perusahaan SektorHealthcare yang Terdaftar di BEI Tahun 2019-2022)

Fitriani, Siti Nurhalizah (2023) Pengaruh Cash Holding, Profitabilitas, dan Nilai Perusahaan Terhadap Income Smoothing ( Studi Kasus Pada Perusahaan SektorHealthcare yang Terdaftar di BEI Tahun 2019-2022). Undergraduate thesis, STIE PGRI Dewantara Jombang.

[img] Text
Cover skrispi_Siti Nurhalizah Fitriani_1962069.pdf

Download (48kB)
[img] Text
Abstrak_Siti Nurhalizah Fitriani_1962069.pdf

Download (188kB)
[img] Text
BAB I_Siti Nurhalizah Fitriani_1962069.pdf
Restricted to Registered users only

Download (410kB)
[img] Text
BAB II_Siti Nurhalizah Fitriani_1962069.pdf
Restricted to Registered users only

Download (509kB)
[img] Text
BAB III_Siti Nurhalizah Fitriani_1962069.pdf
Restricted to Registered users only

Download (387kB)
[img] Text
BAB IV_Siti Nurhalizah Fitriani_1962069.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (273kB)
[img] Text
BAB V_Siti Nurhalizah Fitriani_1962069.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (189kB)
[img] Text
Daftar Pustaka_Siti Nurhalizah Fitriani_1962069.pdf

Download (300kB)
[img] Text
Lampiran_Siti Nurhalizah Fitriani_1962069.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract

Tujuan dari penelitin ini adalah untuk mengukur dan mengetahui pengaruh cash holding, profitabilitas dengan indikator Return on Assets (ROA) dan nilai perusahaan dengan indikator Price to Book Value (BPV) terhadap income smoothing pada perusahaan sektor healthcare yang terdaftar di Bursa Efek Indonesai (BEI) tahun 2019-2022. Populasi penelitian ini adalah seluruh perusahaan healthcare yang terdaftar di BEI yang berjumlah 30 perusahaan. Penentuan sampel dilakukan dengan menggunakan purposive sampling sehingga jumlah sampel yang terpilih sebanyak 14 perusahaan sehingga total observasi pada penelitian ini sebanyak 56 observasi. Teknik analisis data menggunakan teknik analisis kuantitatif yang digunakan yaitu uji statistik deskriptif, uji asumsi klasik, regresi linier berganda dan uji hipotesis dengan bantuan SPSS versi 25. Hasil penelitian ini adalah cash holding yang dihitung menggunakan rasio kas dan setara kas tidak berpengaruh signifikan ke arah positif terhadap income smoothing, sedangkan profitabilitas yang dihitung menggunakan return on asset (ROA) berpengaruh signifikan ke arah positif terhadap incoeme smoothing dan nilai perusahaan yang dihitung dengan price book value (PBV) tidak berpengaruh signifikan ke arah positif terhadap income smoothing. Kata Kunci : Cash Holding, Profitabilitas, Nilai Perusahaan, dan Income Smoothing

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorPurbowati, RachyuUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Cash Holding, Profitabilitas, Nilai Perusahaan, dan Income Smoothing
Subjects: H Social Sciences > HK Accounting
Divisions: Skripsi: Accounting
Depositing User: Feri Irfanto
Date Deposited: 28 Nov 2023 03:59
Last Modified: 28 Nov 2023 03:59
URI: http://repository.stiedewantara.ac.id/id/eprint/4830

Actions (login required)

View Item View Item