PENGARUH PERSEPSI, NILAI INTRINSIK PEKERJAAN DAN PENGHARGAAN FINANSIAL TERHADAP MINAT BERPROFESI DI BIDANG PERPAJAKAN (STUDI PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI STIE PGRI DEWANTARA JOMBANG)

Anggraeni, Novita Kartika (2023) PENGARUH PERSEPSI, NILAI INTRINSIK PEKERJAAN DAN PENGHARGAAN FINANSIAL TERHADAP MINAT BERPROFESI DI BIDANG PERPAJAKAN (STUDI PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI AKUNTANSI STIE PGRI DEWANTARA JOMBANG). Undergraduate thesis, STIE PGRI Dewantara Jombang.

[img] Text
HALAMAN JUDUL.pdf

Download (384kB)
[img] Text
LEMBAR PENGESAHAN.pdf

Download (527kB)
[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (533kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (635kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (724kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (808kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (424kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (429kB)

Abstract

Minat berprofesi merupakan proses dalam individu untuk memilih suatu keahlian atau kemampuannya untuk tujuan bagi kehidupannya. Salah satu pilihan bidang karir yang memiliki peluang yang cukup tinggi ialah di bidang perpajakan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Persepsi, Nilai Intrinsik Pekerjaan, dan Penghargaan Finansial terhadap Minat Berprofesi di bidang Perpajakan (Studi Pada Mahasiswa Program Studi Akuntansi STIE PGRI Dewantara Jombang). Pada penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan data primer dimana yang” akan “diperoleh secara langsung melalui survey lapangan kepada mahasiswa Akuntansi STIE PGRI Dewantara Jombang.yang berasal dari hasil penyebaran kuisioner dengan populasi sebanyak 100 Responden yang berminat pada profesi perpajakan. Teknik pengumpulan data penelitian dilakukan melalui kuesioner. Teknik analisis data menggunakan teknik analisis deskriptif, uji instrument, uji normalitas,uji asumsi klasik, dan analisis regresi linier berganda. Pengujian data dilakukan dengan menggunakan bantuan software IBM SPSS Statistic ver 26. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa Persepsi (X1), Nilai Intrinsik Pekerjaan (X2), dan Penghargaan Finansial (X3) berpengaruh positif signifikan terhadap Minat Berprofesi di bidang Perpajakan (Y). Kata Kunci : Persepsi, Nilai Intrinsik Pekerjaan, Penghargaan Finansial, Minat Berprofesi di bidang Perpajakan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorPramiana, OmiUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Persepsi, Nilai Intrinsik Pekerjaan, Penghargaan Finansial, Minat Berprofesi di bidang Perpajakan.
Subjects: H Social Sciences > HK Accounting
Divisions: Skripsi: Accounting
Depositing User: Tri Wilujeng Mardiana
Date Deposited: 10 Jan 2023 04:12
Last Modified: 10 Jan 2023 04:12
URI: http://repository.stiedewantara.ac.id/id/eprint/3975

Actions (login required)

View Item View Item