PENGARUH STRES KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (STUDI PADA KARYAWAN COLLECTOR PT BCA MULTIFINANCE JOMBANG)

Hamzah, Muhammad Turmudzi Ibnu (2021) PENGARUH STRES KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN (STUDI PADA KARYAWAN COLLECTOR PT BCA MULTIFINANCE JOMBANG). Undergraduate thesis, STIE PGRI Dewantara Jombang.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (109kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (93kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (331kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (263kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (516kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (370kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (92kB)

Abstract

Penelitian ini betujuan untuk mengetahui pengaruh stres kerja terhadap kinerja karyawan collector PT BCA Multifinance. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif eksplanatori. Analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier sederhana. Dalam pengambilan sampel dengan menggunakan teknik sampel jenuh, dengan jumlah sampel 32 responden, Sedangkan metode pengumpulan data metode yang digunakan ialah dengan menggunakan Kuisioner (Survei) kepada karyawan collector PT BCA Multifinance. Metode yang digunakan untuk mengolah dan menganalisis data adalah uji validitas, uji reliabilitas dengan Alpha Cronbach, uji asumsi klasik, analisis regresi sederhana, dan uji t. Berdasarkan hasil penelitian menunjukan terdapat pengaruh yang signifikan yang sangat kuat atau positif antara stres kerja terhadap kinerja karyawan yang ditunjukan dengan koefisien determinasi 34,4%. Hal ini berarti stres kerja mempengaruhi kinerja sebesar 34,4%, sisanya sebesar 65,6% dipengaruhi oleh faktor lain. Setelah dilakukan uji signifikansi didapat hasil 3,965 maka, Ho diterima dan H1 ditolak artinya terdapat pengaruh signifikan antara stres kerja terhadap kinerja karyawan. Kata Kunci : Stres Kerja; Kinerja Karyawan

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorJuwita, KristinUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Stres Kerja; Kinerja Karyawan
Subjects: H Social Sciences > HU General Management
Divisions: Skripsi: Management
Depositing User: Users 1 not found.
Date Deposited: 27 Feb 2021 06:18
Last Modified: 19 Dec 2022 08:02
URI: http://repository.stiedewantara.ac.id/id/eprint/1986

Actions (login required)

View Item View Item