PENGARUH ASIMETRI INFORMASI DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PRAKTIK MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN PERBANKAN DI BURSA EFEK INDONESIA

Aprilia, Retno Sari (2021) PENGARUH ASIMETRI INFORMASI DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PRAKTIK MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN PERBANKAN DI BURSA EFEK INDONESIA. Undergraduate thesis, STIE PGRI Dewantara Jombang.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (111kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (171kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (294kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (411kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (422kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (538kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (560kB)
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA Retno.pdf

Download (12kB) | Preview

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh asimetri Informasi dan ukuran perusahaan terhadap manajemen laba. Penelitian ini merupakan jenis penelitian deskriptif kuantitatif. Metode pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling yaitu teknik penentuan sampel dengan pertimbangan tertentu. Sampel yang diteliti adalah perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) dengan periode penelitian pada tahun 2017-2018. Penelitian ini menggunakan manajemen laba sebagai variabel dependen, yang diukur dengan proksi discretionary accruals. Asimetri informasi sebagai variabel independen (X1) diukur dengan proksi bid-ask spread. Dan ukuran perusahaan (X2) diukur dengan logaritma natural total aset. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis regresi berganda. Hasil analisis menjelaskan bahwa asimetri informasi tidak berpengaruh signifikan terhadap manajemen laba. Hal ini terlihat dari hasil uji signifikansi t menghasilkan nilai signifikan 0,330. Begitu pula ukuran perusahaan tidak berpengaruh signifikan terhadap manajemen laba dengan hasil uji signifikansi t menghasilkan nilai signifikan 0,382. Kata Kunci : Asimetri Informasi, Ukuran Perusahaan, Manajemen Laba, Discretionary Accrual, Bid-Ask Spread

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorUtomo, Langgeng PrayitnoUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Asimetri Informasi, Ukuran Perusahaan, Manajemen Laba, Discretionary Accrual, Bid-Ask Spread
Subjects: H Social Sciences > HK Accounting
Divisions: Skripsi: Accounting
Depositing User: Users 1 not found.
Date Deposited: 26 Feb 2021 02:13
Last Modified: 28 Dec 2022 02:38
URI: http://repository.stiedewantara.ac.id/id/eprint/1945

Actions (login required)

View Item View Item