PENGARUH PERCEIVED ORGANIZATIONAL SUPPORT, KOMITMEN ORGANISASI, DAN ORGANIZATIONAL JUSTICE TERHADAP TURNOVER INTENTION (STUDI PADA KARYAWAN PRODUKSI PT. BUNGA JAYA JATI BINTANG)

Dewi, Ulul Rusdiyanti (2020) PENGARUH PERCEIVED ORGANIZATIONAL SUPPORT, KOMITMEN ORGANISASI, DAN ORGANIZATIONAL JUSTICE TERHADAP TURNOVER INTENTION (STUDI PADA KARYAWAN PRODUKSI PT. BUNGA JAYA JATI BINTANG). Undergraduate thesis, STIE PGRI Dewantara Jombang.

[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (101kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (85kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRACK.pdf

Download (128kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (173kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (299kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB III.pdf

Download (503kB) | Preview
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (475kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (88kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menjelaskan pengaruh dari variabel perceived organizational support (X1), komitmen organisasi (X2), dan organizational justice (X3) terhadap turnover intention (Y) pada karyawan produksi PT. Bunga Jaya Jati Bintang. Pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran kuesioner (anget), dan wawancara dengan beberapa pihak yang bersangkutan. Populasi yang dipergunakan adalah seluruh karyawan bagian produksi yang berjumlah 96 karyawan, penarikan sampel menggunakan teknik sampel jenuh dimana seluruh karyawan produksi dijadian sampel. Teknik pengujian data yang digunakan penelitian ini adalah analisis regresi liner berganda, dengan batuan SPSS 20 for Windows. Hasil menunjukkan bawa perceived organizational support (X1) tidak berpengaruh signifikan terhadap turnover intention (Y), komitmen organisasi (X2) dan organizational justice (X3) berpengaruh negatif dan signifikan terhadap turnover intention (Y). Kata kunci : perceived organizational support, komitmen organisasi, organizational justice, turnover intention.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributorsEmail
Thesis advisorNurali, NuraliUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: perceived organizational support, komitmen organisasi, organizational justice, turnover intention.
Subjects: H Social Sciences > HU General Management
Divisions: Skripsi: Management
Depositing User: Users 1 not found.
Date Deposited: 14 Feb 2020 01:48
Last Modified: 27 Dec 2022 08:39
URI: http://repository.stiedewantara.ac.id/id/eprint/1230

Actions (login required)

View Item View Item